Lowongan Kerja PT Dua Kelinci
PT Dua Kelinci merupakan sebuah perusahaan makanan asal Pati, Jawa Tengah, Indonesia. Ho Sie Ak dan Lauw Bie Giok awalnya mendirikan merek embrio Dua Kelinci hanya dengan mengemas ulang kacang yang dibeli langsung dari petani.
Pada tahun 1972 mereka mulai menggunakan merek dagang Sari Gurih untuk produk kacang tanah dan mulai menggunakan logo dua kelinci yang legendaris hingga terkenal sampai hari ini. Sari Gurih berkembang pesat, dan pada tahun 1982 nama merek diubah menjadi Dua Kelinci, dan kemudian pada tahun 1985 perusahaan terdaftar dengan nama PT Dua Kelinci oleh putra dari pendiri, yakni Ali Arifin dan Hadi Sutiono.
Kakak-beradik ini kemudian mulai belajar tentang manajemen dan pemasaran kacang. Mereka pindah dari pengemasan ke pemrosesan bisnis dan memfokuskan diri sebagai produsen kacang terkenal di Indonesia yang berasal dari Pati di Jawa Tengah. Seiring waktu berjalan PT Dua Kelinci tumbuh dan lebih inovatif. Produk-produk baru juga telah dikembangkan, termasuk berbagai kacang rasa yang berbeda, kacang lapis, serta camilan hingga minuman yang dapat dinikmati sampai hari ini.
Pada tahun 1972 mereka mulai menggunakan merek dagang Sari Gurih untuk produk kacang tanah dan mulai menggunakan logo dua kelinci yang legendaris hingga terkenal sampai hari ini. Sari Gurih berkembang pesat, dan pada tahun 1982 nama merek diubah menjadi Dua Kelinci, dan kemudian pada tahun 1985 perusahaan terdaftar dengan nama PT Dua Kelinci oleh putra dari pendiri, yakni Ali Arifin dan Hadi Sutiono.
Kakak-beradik ini kemudian mulai belajar tentang manajemen dan pemasaran kacang. Mereka pindah dari pengemasan ke pemrosesan bisnis dan memfokuskan diri sebagai produsen kacang terkenal di Indonesia yang berasal dari Pati di Jawa Tengah. Seiring waktu berjalan PT Dua Kelinci tumbuh dan lebih inovatif. Produk-produk baru juga telah dikembangkan, termasuk berbagai kacang rasa yang berbeda, kacang lapis, serta camilan hingga minuman yang dapat dinikmati sampai hari ini.
Lowongan Kerja PT Dua Kelinci
Management Trainee Manufacturing Batch 17
Mengikuti program pendidikan dan pelatihan yang disiapkan untuk menjadi manufacturing leader yang kompeten dan berkarakter, melaksanakan program in-class training & on-the-job training, menjalankan proses tandem dan acting sebagai manufacturing leader mulai level terendah hingga level di atasnya, serta melaksanakan job assignment dan proyek khusus.
Kualifikasi :
- Pendidikan S1 semua jurusan
- Fresh graduate dari universitas atau perguruan tinggi terkemuka di seluruh Indonesia
- Menguasai komputer minimal Microsoft Office
- Memiliki jiwa kepemimpinan dan dedikasi yang tinggi
- Mampu bekerja dalam tim
- Bersedia ditempatkan di Pati – Jawa Tengah
Pendaftaran
Bagi Anda yang berminat dan sudah memenuhi persyaratan diatas dapat mendaftar melalui link berikut:
LAMAR DISINI
Proses rekrutmen PT Dua Kelinci GRATIS tidak dipungut biaya apapun, hati-hati terhadap modus penipuan yang mengatasnamakan perusahaan.